• Selamat Datang di Website Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Kalimantan Barat

‘Menyulap’ Bukit Cinta di Pahauman Menjadi Lahan Pertanian Cabai

LANDAK (Agroinfo) – Di Dusun Bintang, Desa Pahauman, Kecamatan Sengah Temila, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat terdapat sebuah bukit dengan hamparan lahan pertanian cabai yang cukup luas. Bukit Cinta, demikian warga setempat menyebutnya. Lokasi pertanian berdekatan dengan jalan raya, tidak jauh dari ibukota Kabupaten Landak, Ngabang.

Share

Durian Na, Juara Pertama Kontes Durian Unggul Asli Kalbar

SANGGAU (Agroinfo) – Durian Na keluar sebagai juara pertama pada Kontes Durian Unggul Asli Kalimantan Barat yang diadakan oleh Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perikanan (Dishangpang Hortikan) Kabupaten Sanggau di Balai Karangan, Kecamatan Sekayam, Jumat (27/7/2018).

Durian Na atau lebih dikenal dengan sebutan Durian Udang milik Muksin, warga Dusun Raut Muara, Balai Karangan ini mengungguli durian-durian milik 101 peserta kontes lainnya.

Share

Alih Cara Pembukaan Lahan, Distan-TPH Kalbar Galakkan Mekanisasi Pertanian

PONTIANAK (Agroinfo) – Pembukaan lahan pertanian ataupun perkebunan dengan cara membakar, kerap kali menjadi pilihan untuk dilakukan oleh sebagian masyarakat bahkan perusahaan. Cara ini dilakukan karena dinilai paling mudah.

Namun, akibat pembukaan lahan dengan cara membakar, tidak jarang menimbulkan dampak negatif yang lebih besar. Api menyebar membakar lahan lainnya bahkan hutan, akibatnya seperti saat ini, bencana kabut asap pun terjadi.

 

Share

Halaman

Subscribe to Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Kalimantan Barat RSS

Government Public Relations

Facebook Fanspage

Youtube Channel

Please configure this section in the admin page

Visitor

Login anggota